Komunitas Investor Properti

Thursday, April 14, 2011

MEMBER BENEFITS


RIGHT EDUCATION FROM RIGHT SPEAKER
Pembicara- pembicara dari dunia Bisnis, Investasi & Property akan memberikan informasi-informasi berharga untuk membantu para Investor dalam mencari, membeli, mengelola, membangun property investasi.

SHARING KNOWLEDGE
Anda akan mendapatkan “free-flow” informasi yang bermanfaat dari member yang lain. Dengan bertukar pengalaman, Anda akan mendapatkan informasi berharga tentang apa yang sebaiknya Anda lakukan dan apa yang sebaiknya dihindari, tools-tools apa saja supaya investasi Anda lebih aman dan labih baik.

BUSINESS REFERRAL AMONG MEMBERS
Satu investasi yang menarik, belum tentu menarik untuk yang lain. Tapi itu bukan berarti investasi tsb jelek. Hanya saja belum tentu cocok dgn kebutuhan setiap individu, dgn kondisi financial individu. Anda bisa menambah portfolio investasi Anda dgn mendapatkan property yang harganya atau lokasinya tidak cocok untuk member yang lain. Mungkin juga informasi lain: Stocks, Bisnis, Produk.   

GOOD REPUTABLE VENDOR INFORMATION
Ketika Anda membutuhkan jasa renovasi, jasa perbaikan, design interior, kontraktor, appraisers, cleaning servis, konsultan, akuntan, notaris, Anda akan mendapatkan referensi vendor dengan reputasi bagus dan harga khusus untuk member.

FREE MONTHLY GATHERING SELAMA 1 TAHUN
12x pertemuan dan seminar dengan topik-topik menarik

FREE “MEMBERS ONLY” MEETING
Pertemuan Insidentil yang bertujuan saling mengenal antar Member dgn lebih dekat, berdiskusi tentang strategi investasi, brainstorming mencari solusi masalah & hambatan, potential business opportunity. Member bisa mengajukan topik untuk di-diskusikan dengan cara mengisi Formulir.

PRACTISE PROJECT DEVELOPMENT
Cara belajar yang laing baik adalah langsung praktek. Terjun di lapangan dalam proyek perumahan, komersil, secara konsorsium ataupun masing-masing member.

BREAKFAST DIALOGUE (additional Rp 150,000/acara)
yang menampilkan beragam topik dan pembicara seperti Dr Anies Baswedan, PhDProf Dr Komaruddin HidayatRobby Djohan (additional Rp 150,000/a
cara)

CEO FORUM & PANEL DISCUSSION (additional Rp 150,000/acara)
bekerja sama dengan Financial Club, yang menampilkan beragam pembicara dan topik, seperti Prof Amida Alisjahbana (Minister of State for National Development Planning RI),  Hans Timmer (Director, Development Prospect Group  of The World Bank)Prof. Bernardo M. Villegas, Ph.D. (Harvard University), Prof. Rolando T. Dy, Ph.D. (Univ. of Asia & the Pacific)Anthony Budiawan, MSc., CMA (Erasmus Universiteit Rotterdam), Prof Juwono Sudharsono (Professor of International Relations, UI), Dr Edy Prasetyono (Vice Dean, Fac of Social & Political Science UI), Dr Andi Widjajanto (Senior Lecturer in Security & Strategic Studies, UI)

Turnamen Golf

COOKING CLASS, BAEUTY CLASS, MUSICAL CONCERT
Beragam acara untuk para wanita seperti (additional Rp 150,000/acara)

FREE FITNESS, DI FINANCIAL CLUB FITNESS, GRAHA NIAGA JAKARTA
selama 1 tahun

AFILIASI dengan 70 Club di seluruh dunia
yang dapat diakses oleh para Anggota.

Fasiitas tambahan dari Financial Club
dapat dilihat di www.financialclub.co.id

FREE 12X CONSULTATION WITH FERDINAND BOEDI POERWOKO & TEAM 

No comments:

Post a Comment

Talk to Us